Ketua DPRD Kabupaten Jombang Bapak Hadi Atmaji, S.Ag Hadiri Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda, Peringatan ini bertujuan untuk mengenang perjuangan pemuda pada masa lalu dalam mempertahankan kesatuan bangsa.

Tema Hari Sumpah Pemuda
ke-96 pada 2024 ini, yaitu Maju Bersama Indonesia Raya.
Tema ini berarti bahwa semangat Merah Putih harus terus berkibar dalam setiap jiwa pemuda Indonesia.

Kegiatan ini dilaksanakan pada Senin, 28 Oktober 2024, di Lapangan Alun-alun Jombang.